BANJARMASIN – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari Banjarmasin menggelar Yudisium pada Jumat, 25 April 2025. Acara yang berlangsung khidmat ini diikuti oleh 44 peserta dari tiga program studi, yaitu Ekonomi Syariah, Perbankan Syariah, dan Asuransi Syariah. Dari …
Banjarmasin, 22 April 2025 – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari Banjarmasin mengadakan kegiatan sosialisasi penggunaan aplikasi Sistem Informasi Kearsipan Dinamis Terintegrasi (SRIKANDI) yang ditujukan kepada seluruh tenaga dosen dan tenaga kependidikan. Kegiatan ini merupakan tindak lanjut dari surat …
NO NAMA NIM DOSEN PEMBIMBING JUDUL SKRIPSI 1 Mukhlisah Zulfa Nadia 1601150176 Dr. Mahmud Yusuf, SHI, MSI Kontribusi Usaha Kecil Menengah (UKM) dalam Rangka Meningkatkan Perekonomian Masyarakat (Studi Dodol Mama Alfi Kota Kandangan) 2 Nahliansyah 1601150258 Dra. Hj. Faridah, MHI …
Banjarmasin, 21 April 2025 – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari menggelar Rapat Koordinasi Pengelola pada hari Senin, 21 April 2025 bertempat di Ruang Dekan FEBI. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Dekan FEBI, Bapak Dr. H. Sukarni, M.Ag., dan …
Malaysia – Dua alumni Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari Banjarmasin berhasil menyelesaikan studi mereka di Program Master in Islamic Banking and Finance, University Utara Malaysia (UUM) pada pertengahan Maret 2025. Mereka adalah Najib Mahfuzh dan Marrisa Andinarianti, …
Martapura – 22 Februari 2025, sebuah kegiatan pelatihan literasi keuangan keluarga digelar di Martapura dengan mengusung tema “Meningkatkan Pemahaman dan Kesadaran Tentang Literasi Keuangan Keluarga.” Acara ini diinisiasi oleh Dra. Naimah, M.H., salah satu dosen dari Fakultas Ekonomi dan Bisnis …
BANJARMASIN – Universitas Islam Negeri (UIN) Antasari Banjarmasin meraih akreditasi “Unggul” dari Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) melalui Surat Keputusan No. 2103/SK/BAN-PT/Ak/PT/XI/2024. Prestasi ini dicapai setelah melalui asesmen lapangan oleh tim asesor pada Selasa (19/11). Keberhasilan ini menegaskan posisi UIN …
Banjarmasin – Kamis, 20 Februari 2025, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari Banjarmasin melaksanakan rapat kerja yang mengusung terkait Sosialisasi Matrik Pembagian Peran dan Hasil (MPPH) FEBI UIN Antasari serta Komitmen Perjanjian Kerja. Acara ini bertempat di ruang …
Banjarbaru – Dekan dan pimpinan Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) UIN Antasari mengikuti Rapat Kerja (Raker) tahun 2025, yang dilaksanakan pada Selasa (4/2/2025). Pertemuan ini sekaligus menjadi Raker terakhir di bawah kepemimpinan Rektor Prof. Dr. H. Mujiburrahman, M.A., yang …